PENGARUH MODEL PEMBELAJARN LANGSUNG TERHADAP HASIL BELAJAR KOMPUTER DAN JARINGAN DASAR SISWAKELAS X TKJ SMK YPK EFATA KAIMANA

Gerry Rompah, M, CH Manoppo, Djafar wonggo

Abstract


Intisari - Penelitian ini Menggunakan metode eksperimen. Populasi yang di ambil adalah seluru siswa kelas X Smk Ypk efata Kaimana dan sampel yang di ambil adalah kelas dua kelas dari jurusan TKJ, yakni kelas Xa sebagai kelas eksperimen dan kelas Xb sebagai kelas control data dalam penelitian ini adalah hasil belajar siswa pada mata pelajaran Komputer dan Jaringan Dasar yang di peroleh dari tes. Pada taraf signifikan 0.05 ternyata rata-rata hasi belajar siswa kelas eksperien yang di ajarkan menggunakan model pembelajaran langsung lebih besar dari hasil belajar kelas kontrol pada mata pelajaran computer dan jaringan dasar. Kata kunci : Model Pembelajaran Langsung, Komputer dan Jaringan Dasar, Hasil Belajar

Full Text:

PDF

References


Ahmad Susanto. 2013: Teori Belajar dan Pembelajaran, Pnerbit Prenada Media Grup

Ahmad. Sudrajad. 2011 model pembelajaran langsung https://akhmadsudrajat.wordpress.com/2011/01/ 27/model-pembe lajaran-langsung/ diakses 0709-2017

Arikunto 2006 : 108 Populasi dan sample http://www.sarjanaku.com/2013/01/ pengertian-populasi-sampel-dan-sampling.html

Alih muhamad Defenisi Hasil Belajar http://www.sarjanaku.com/2011/03/ pengertiandefinisi-hasil-belajar.html:(di akses 06-09-2017)

Dr.Edy Riadi 2016 Statistika Penelitian (Analisis Manual Dan IBM SPSS) Penerbit Andi, Yogyakarta

Isaac dan Michael 1977:22metode penelitian experiment http://www.academia.edu/11438204/Memperke nalkan_Kembali_Metode_Eksperimen (diakses 10-02-2019

J.J, Hasibuan dan Mudjiono. 2009. Proses Belajar mengajar http://www. sarjanaku.com /2012/09/ pelaksanaan-proses-belajar-mengajar.html diakses 07-09-2017

La Sula, Dkk Pengantar pendidikan https://muly7.wordpress.com/2012/01/01/mode l-pembelajaran-langsung-direct-instruction (di akses 10-02-2019

Lafudin Mpd (2017), Belajar dan Pembelajaran.(Penerbit Deepublis CV Budi Utama )

Muhamad Arifin, 2019: Pengantar Ilmu Pendidikan. Penerbit Guepedia. [11] Musehari 2005 : 20 Teori Pendidikan https://muly7.wordpress.com/2012/01/01/modelpembelajaran-langsung-direct-instruction/(di akses 10-02-2019)

Nur 2000:4-5 model pembelajaran Langsung https://www.academia.edu/36813997/Model_ Pembelajaran_Langsung_Direct_Instruction_ (diakses-06-09-2019)#

Rahman Johar dan Latifah Hanum (2016) Strategi Belajar Mengar Penerbit Deepublish (CV Budi Utama)

Sanjaya(2008:179), Strategi Pembelajaran Langngsung http://fatimahsari9 .blogspot.co.id/2012/11/strategi-pembelajaranlangsunghtml : di akses (1-08-2017)

Sanjaya, Wina (2007) Strategi Pembelajaran Langsung https://www.zonare ferensi . com/pengertianstrategi-pembelajaran/ (diakses 06-09-2017)

Sudajana 2004 defenisi hasil belajar http://www.sarjanaku.com/2011 /03/Peng ertian- definisi-hasil-belajar. html di akses (0609-2017)

Sugiyono. 2010. Metodologi Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D Penerbit Alfabeta Bandung


Refbacks

  • There are currently no refbacks.